Guru Besar UI Prof. Ronnie Ungkap Potret Kondisi Ekonomi Indonesia: ANCUR
[PORTAL-ISLAM.ID] Guru besar dan ahli statistik dari Universitas Indonesia, Prof Ronnie Higuchi Rusli mengungkap fakta kondisi perekonomian Indonesia saat ini yang sangat mengkhawatirkan.
Ada tiga indikator keadaan ekonomi Indonesia meliputi Utang Luar Negeri, Neraca Perdagangan, dan Investasi.
"Ini potret kondisi ekonomi Indonesia saat kini: Utang LN meningkat, Export jeblok (turun), Investasi asing kaga ada yang masuk yang didalam saja pada cabut cari negara lain," kata Prof Ronnie Higuchi Rusli melalui akun twitternya yang dikutip portal-islam.id, Selasa (30/7/2019).
Ada tiga tabel/grafik yang dipaparkan:
1) Indonesia Gross External Debt
2) Indonesia Exports
3) Indonesia Foreign Direct Investment
Ini potret kondisi ekonomi Indonesia saat kini: Utang LN meningkat.,Export Jeblok (turun), Investasi asing kaga ada yg masuk yg didalam saja pada cabut cari negara lain. pic.twitter.com/nbBf3Gl8JG— Ronnie Higuchi Rusli (@Ronnie_Rusli) July 30, 2019