[PORTAL-ISLAM] Beberapa hari kemarin kandidat calon presiden dari Partai NasDem Anies Baswedan berkunjung ke Inggris.
Agenda utama mantan Gubernur DKI Jakarta itu adalah menghadiri pengangkatannya sebagai
anggota board (dewan) di Universitas Oxford, Inggris.
Anies mencatat sejarah, ini pertama kalinya seorang berasal Indonesia diundang untuk menjadi anggota sebuah dewan di Universitas Oxford. Selama ini, sudah ada anggota board dari Asia antara lain dari India, China, Jepang, Singapura atau Malaysia tapi belum ada dari Indonesia.
Kunjungan ke Inggris juga dimanfaatkan Anies (yang hadir bersama istri) untuk bertemu dengan warga negara Indonesia yang ada di London.
Baca Juga
- Dugaan Ijazah Palsu Jokowi Bukan Salah PDIP, KPU dan Bawaslu Punya Wewenang Verifikasi
- Prabowo Bebaskan IMPOR Tanpa Aturan Kuota-Kuota Lagi, Siapa Yang Mau IMPOR Silakan Saja! Tom Lembong bebas murni nih...
- Calon Pembeli Mobil Esemka Gugat Jokowi ke Pengadilan Negeri Solo, Minta Ganti Rugi Rp 300 Juta
Saat bertemu dengan para WNI di London inilah Anies disambut dengan lantunan Sholawat.
[Video]
Indahnya disambut sholawat di London❤️ pic.twitter.com/AdggIoNBuw
— Brother Djon (@brother_djon) January 15, 2023